Kamis, 24 Oktober 2013

Pengalaman Merakit Komputer



Pengalaman Merakit Komputer
Berikut ini adalah pengalam saya dalam merangkit komputer
dalam rangka tugas arsitek komputer yang ke 2
dalam penerjaan tugas ini saya dibantu oleh 2 orang yaitu fahmy dan juga unggul

 
 berikut adalah kegiatan saya :

1.langkah pertama adalah saya memasang power supply dibantu oleh teman saya fahmy
2.kemudian fahmy memasang hardisk
3.tahap berikutnya unggul memasang CD Room dan juga floppy disk dibantu oleh fahmy
4.kemudian selanjutnya adalah pemasangan Random Access Memory atau RAM
   dalam perakitan ini kebetulan Ram yang kami gunakan berjumlah 2 buah 128 mb dan 256 mb dengan tipe
   DDR 2 alangkah baik apabila menggunakan ram lebih dari 1 buah dengan juamlah kapasitas yang sama
   besarnya
5.selanjutnya saya memasang kabel ATA pada harddisk dan juga CD Room,karena Pc yang kami gunakan    adalah pentium 3 maka masih menggunakan ATA namun jika mother board anda jauh lebih maju ada bisa menggunakan kabel SATA yang jauh lebih kecil serta kinerja yang jauh lebih cepat.
6.terakhir yaitu memasang seluruh kabel dari power supply ke mother board kuncinya adalah setiap kabel pasti ada tempatnya apabila tidak cocok cobalah pada tempat yang lainnya
7.demikian penjelasan tentang perakitan ini sudah selesai..ini lah pengalaman saya merakit pc bersama dengan teman saya

untuk menambah detil dari penjelasan maka saya juga melampirkan foto-foto kegiatan kami selama merakit pc.semoga ini dapat membantu semua yang mambaca blog ini
terima kasih

 

0 komentar:

Posting Komentar